Minggu, 09 Oktober 2011

Faktor Pembatas Ekologi (Air dan Suhu)

Perpaduan unik aquarium dan aquaponik, untuk lebih jelasnya kunjungi link dbawah ini:
http://www.youtube.com/watch?v=ffk4Uzx1Vlc

Prinsip dasar yang digunakan dalam sistem akuaponik adalah resirkulasi, yang artinya memanfaatkan kembali air yang telah digunakan dalam pemeliharaan ikan dengan filter alami yang berupa tanaman dan medianya.
Air yang kotor (karena terkena kotoran ikan) dapat menjadi racun bagi ikan yang dipelihara dalam akuarium. sebaliknya, air yang mengandung berbagai nutrien (yang berfungsi sebagai pupuk) tersebut sangat dibutuhkan oleh tanaman untuk menunjang pertumbuhan.

Biji jagung kuno yang tahan panas, untuk lebih jelasnya kunjungi link dibawah ini:
http://www.youtube.com/watch?v=2KfsGoGRkas

jagung dan gandum kuno tahan panas ini ternyata telah ada selama ratusan ribu tahun yang lalu..setelah tanaman ini mengalami perubahan iklim selama ini. maryen ben singer mengatakan bahwa ilmu harus mampu mengatasi dan memberikan solusi dalam pertanian. dengan adanya varietas jagung dan gandum yang tahan panas ini diharapkan menjadi satu solusi untuk menanggulangi kondisi iklim yang terlalu panas atau extrim sehingga tetap bisa memanen jagung dan gandum sesuai kebutuhan. karena kita tahu bahwa tidak semua tanaman bisa tumbuh dalam lingkungan yang suhunya terlalu panas atau apabila terjadi musim kemarau. karena cadangan air dalam tanah berkurang dan lain sebagainya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar